Mengenal 9 Blok Bisnis Model Canvas
Bisnis model canvas adalah alat bantu yang biasa digunakan untuk membedah dan merencanakan bisnis. Bisnis Model Canvas sendiri merupakan sebuah logika bagaiaman sebuah usaha bisa mendapatkan penghasilan dan untung sehingga bisnis dapat terus berkembang.
Logika bagaiaman sebuah usaha mendapatkan uang ini diterjemahkan menjadi 9 blok di bisnis model canvas. 9 blok bisnis model canvas terdiri dari costumer segement, value proposition, channels, costumer relationship, revenue stream, key resource, key activities, key partner, dan cost structure.
Penjelasan lengkap mengenai 9 blok bisnis model canvas dapat sobat tonton di video berikut:
Mau Konsultasi?