fbpx

Pelatihan

Masa Persiapan Pensiun

Loving Couple on Cruise Ship

PERSIAPKAN MASA PENSIUN KARYAWAN ANDA DENGAN BAIK BERSAMA KAMI

Masa pensiun merupakan masa yang pasti dilalui oleh setiap orang bersamaan dengan menuanya umur, termasuk dia yang saat ini sedang bekerja di kantor atau perusahaan kita.

Hal yang sering ditakuti oleh orang menjelang masa pensiun adalah adanya gab yang sangat mencolok antara masa kerja dan masa pensiun. Dimana masa kerja sangat produktif sedangkan masa pensiun aktifitas tidak begitu banyak.

Guna mengantisipasi gap tersebut, ada baiknya masa pensiun dipersiapkan dengan baik. Salah satu cara mengisi masa pensiun adalah dengan tetap menjaga aktifitas, salah satunya dengan memulai usaha di masa pensiun.

Agar aktifitas usaha tidak hanya sekedar aktifitas mengisi waktu, tentu usaha harus dikelola dengan benar. Untuk itu perlu adanya pembekalan Pelatihan Masa Persiapan Pensiun untuk melatih karyawan menjadi wirausaha yang tangguh. 

MANFAAT PELATIHAN

  • Menemukan second karir setelah memasuki masa pensiun
  • Memahami serta mengetahui cara mengatasi syndrome phisik, mental dan psikis
  • Memahami serta mengetahui cara bagaimana menciptakan peluang usaha
  • Memahami serta mengetahui cara memulai usaha bisnis
  • Memahami serta mengetahui manajemen usaha yang baik

 

PESERTA PELATIHAN

  • Pegawai yang akan menjalani masa pensiun 3 tahun sebelumnya
  • Pegawai yang akan menjalani masa pensiun   5 tahun sebelumnya
  • Manajer / ASMEN / SPV HRD yang berkompeten dalam pembekalan Pra Pensiun
  • Para pemerhati kesejahteraan karyawan pra / paska pensiun
  • Owner Perusahaan

MATERI PELATIHAN

  • Pengantar: karyawan aktif vs pensiunan dan Analisisa “Maslow“
  • Persiapan mental dan spiritual setelah pensiun
  • Manajemen keuangan 
  • Mindset pensiunan produktif
  • Identifikasi peluang usaha bisnis dan memilih usaha bisnis
  • Menyusun Bisnis Plan
  • Pemasaran Produk
  • Manajemen SDM

FASILITAS

  • Hotel Bintang 3 (menginap 3 hari 2 malam)
  • Makan Siang dan Snack selama kegiatan
  • Trining kit & Handout
  • Dokumentasi
  • Sertifikat
  • FREE antar jemput Bandara-Hotel PP minimal 2 orang satu perusahaan
BIAYA Rp6.500.000,- /Orang

WAKTU

20 s/d 22 Maret 2020

10 s/d 12 April 2020

1 s/d 3 Mei 2020

3 s/d 4 Juli 2020

25 s/d 27 September 2020

23 s/d 25 Oktober 2020

20 s/d 22 November 2020

Office:

CV. SATUASA UNTUK INDONESIA

Graha Sedayu Sejahtera Blog OO11

Gunung Polo, Argorejo, Sedayu, Bantul, DI Yogyakarta

Satoeasa@gmail.com

+628562729355